Bogor, 20 Oktober 2024 – Moh. Farhan Al-Farabi Mahendra, siswa kelas 9, berhasil meraih Medali Perak dalam Kompetisi Sains Nalaria Realistik (KSNR) ke-6 Tingkat Nasional Indonesia. Kompetisi bergengsi ini diadakan di Boash Convention Center, Bogor, dan diikuti oleh ratusan siswa …
Siswa SMP. A Wahid Hasyim Tebuireng secara terus menerus meraih juara diberbagai bidang lomba, baik tingkat kabupaten hingga provinsi. Lomba yang diikuti beraneka ragam, dari English Competition hingga Matematika. Diakui bahwa prestasi tersebut telah mengharumkan nama baik sekolah bahkan memberi …